Bagi kalian yang sudah lama menjadi Script Kiddies pasti sudah mengenal yang namanya DDOS ini. pengecualian bagi orang awam yang belum tahu apa apa tentang DDOS.
DDOS adalah jenis serangan terhadap sebuah komputer atau server di dalam jaringan internet dengan cara menghabiskan sumber atau resource yang dimiliki komputer tersebut sampai komputer yang di serang tidak dapat menjalankan fungsinya dengan benar sehingga mencegah orang lain untuk mengakses layanan dari komputer yang diserang tersebut.
Rata-rata para hacker sangat sering membuat website down dengan menDDOS-nya sehingga orang orang tidak bisa mengunjungi website yang telah di serang tersebut.
Apakah Blog Kita Bisa Di DDOS ?.
Entah pertanyaan yang satu ini sangat jarang di bahas dan sangat jarang juga blogger yang terkena serangan DDOS pada blognya. menurut saya website/blog manapun bisa terkena DDOS tergantung keamanan blog/website kita saja. walaupun begini jarang sekali saya melihat orang mencoba menDDOS blog kita bahkan mendeface.
Penyerang Akan Mencegah Orang Untuk Mengakses Sistem Atau Jaringan Dengan Berbagai Cara Yang Tertera Di Bawah Ini.
- Membanjiri lalu lintas jaringan dengan banyak data sehingga lalu lintas jaringan yang datang dari pengguna yang telah terdaftar menjadi tidak dapat masuk ke dalam suatu sistem jaringan yang biasa di kenal dengan Traffic Flooding.
- Membanjiri jaringan dengan banyak permintaan terhadap suatu layanan yang telah di sediakan oleh sebuah host sehingga permintaan yang datang dari pengguna terdaftar tidak dapat dilayani oleh layanan tersebut yang biasa di kenal dengan Request Flooding
- Menganggu komunikasi antar host dengan client yang terdaftar dengan menggunakan banyak cara termasuk dengan mengubah informasi konfigurasi sistem atau bahkan perusakan fisik terhadapa komponen dan server.
Semoga website anda aman dari serangan para hacker maupun script kiddies yang sangat menggangu kenyamanan anda. Semoga Bermanfaat.
Dulu gw belajar ini.
BalasHapusbagus nih artikelnya
BalasHapuswah terimakasih atas ilmunya gan
BalasHapusMantap gan lengkap bnget infonya, ijin bookmark gan
BalasHapusoh itu toh arti nya,
BalasHapusjadi paham,
slama ini cuma sering denger ddos aja ga tau apaan
baru tau kalau istilah DDOS , ternyata intinya merusak sebuah server ya gan :D koreksinya gan
BalasHapusApa bedanya dengan deface ?
BalasHapusdeface itu merubah tampilan website orang. ibarat membajak sebuah akun dan mengubah sesuatu pada akun tersebut.
Hapusklo blog bligspot yg udah custom domain. g mungkin kena ddos kan gan
BalasHapusseperti yang tadi saya sebutkan belum pernah saya melihat orang mencoba menddos ataupun mendeface blog kita jadi intinya kita aman aman aja pengecualian bagi para pengguna wordpress. Terima Kasih Telah Berkunjung
Hapusini sering terjadi di web web serangan hacker, jadi nambah ilmu
BalasHapusBerarti DDOS tidak merusak sistem sebuah situs, melainkan hanya mengganggu atau menghambat pengguna untuk mengaksesnya?
BalasHapusMaklum kurang paham masalah hecker.
kurang lebih seperti itu. terima kasih telah berkunjung
Hapussama-sama menakutkan gan... DDoS atau Deface saama
BalasHapustrafic flooding sama jingling itu sama atau tidak?
BalasHapus